Kami mengajak anda yang tidak hadir langsung untuk bergabung pada momen spesial kami melalui siaran langsung secara live virtual di platform berikut:
"Kalau kaca bisa pecah kayu juga bisa patah, tapi cintaku ke nyai tak akan bisa berubah sampai tua cintaku tak akan musnah"
Reservasi Kehadiran
Berawal dari pertemuan pertama di bangku kuliah, yang saat itu Reno menjadi kating petugas kelas masa orientasi siswa, melihat ada seorang mahasiswi baru dengan paras yang cantik jelita, sejak saat itulah pandangan hanya tertuju pada mahasiswi tersebut yang bernama Tifani.
Selang beberapa hari setelah berkenalan komunikasi intens terus dilakukan, sampai akhirnya setelah beberapa bulan kita mulai menyatakan perasaan masing-masing. Lucunya tidak seorang pun dari kami yang mengatakan ingin berpacaran, semua berjalan seperti biasa layaknya teman/sahabat pada umumnya namun dengan menjaga perasaan masing-masing.
Setelah 7 tahun lebih memiliki perasaan yang sama & tujuan yang sama, kami memberanikan diri untuk melangkah ke jenjang yang lebih serius dan kami memutuskan untuk menjadi sepasang suami dan istri.