Kami mengajak anda yang tidak hadir langsung untuk bergabung pada momen spesial kami melalui siaran langsung secara live virtual di platform berikut:
"Pasanganmu adalah rezekimu, pilihan adalah takdirmu. Maka janganlah memandang kepada selain milikmu dan janganlah membanding-bandingkan dengan yang bukan milikmu."
Awal pertemuan kami di mulai dari menghadiri simulasi UN di Man 14 Jakarta A, dari pertemuan itu lah kami mengenal lebih dekat satu sama lain, dan menjalin perjalanan cinta.
Dimana momen kami lulus di satu kampus yang sama, dan di mulai dari sinilah perjalanan percintaan kami mulai banyak teruji. Namun, kami tetap berkomitmen mempertahankan hubungan satu sama lain.
Setelah 8 tahun perjalanan cinta kami, di tanggal 02 Maret 2024, akhirnya Rizki pun memberanikan diri dan membawa keluarganya untuk meminta izin melamar Fira ke mamah dan adik.
Bismillahirrahmaanirrahiim, dengan memohon rahmat dan ridho Allah S.W.T, di tanggal 10 Agustus 2024 kami berdua memutuskan mengikrarkan janji suci pernikahan.
Semoga kelak pernikahan kami Sakinah Mawaddah dan Warahmah.
#KISAh beRSama
#seiRIng seIRAma